Jumat, 02 Januari 2009

Lpj. Idul Qurban 1429 H

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

PANITIA QURBAN MESJID AL MUKHLISIN KOMPLEK DEPLU

GANDARIA SELATAN TAHUN 2008 M / 1429 H

Jakarta, 28 Desember 2008

No. : 124 / YALMIC / XII / 2008

Lampiran : 1 (satu) lembar

Hal : Laporan pertanggung jawaban

Panitia Qurban Idhul Adha 1429 H

Kepada Yth.,

Bapak/Ibu………………………….

di –

Tempat

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Alhamdulillah puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Illahi robbi yang telah memberikan kemudahan dalam melaksanakan ibadah Qurban sehingga dalam pelaksanaan pemotongan hewan qurban dapat berjalan lancar sebagaimana mestinya. Walaupun demikian, masih terdapat kekurangan yang dapat dievaluasi dan diperbaiki dalam pelaksanaan tabungan qurban maupun pemotongan hewan qurban pada tahun berikutnya.

Kami Panitia Hewan Qurban 1429 H., Mesjid Al Mukhlisin Komplek Deplu Gandaria Selatan perlu menyampaikan laporan pelaksanaan kegiatan Qurban tersebut.

  1. Hewan Qurban Sapi 3 (tiga) ekor, total berat 960 kg dalam keadaan hidup, yang merupakan amal dari 21 (dua puluh satu) Pekurban - rincian terlampir.
  2. Dari 3 (ekor) sapi hewan Qurban seberat 960 kg sapi hidup. Prosentase perolehan daging sekitar 40 % sehingga jumlah daging qurban +/- 360 kg daging sapi utuh.
  3. Para pekurban diberikan bagian daging sebanyak @ 2 (dua) kg daging sapi dan tambahan sesuai dengan permintaan (semisal hati / jantung / torpedo/ dll).
  4. Para penerima qurban masing-masing diberi ±1 (satu) kg daging qurban.
  5. Pada tahun ini 1429 H / 2008, alhamdulillah ada 14 Pekurban kambing dari program pengadaan hewan qurban YALMIC. Dari luar pengadaan terdapat 12 ekor kambing qurban tambahan dari masyarakat, sehingga jumlah kambing yang dipotong sebanyak 26 ekor kambing.
  6. Semua daging hewan Qurban baik sapi maupun kambing telah panitia bagikan kepada yang berhak, pada tahun ini panitia menyebarkan sebagian besar dari 391 kupon tersebar ke warga/ masyarakat yang padat penduduk yang belum tersentuh dengan daging hewan qurban yaitu warga RT. 08, 09, 10 dan 11 Jl. Mangga Gandaria Selatan, kupon sisa dibagikan kepada warga yang berhak mendapatkan kurban di RT 01 – 07. Alhamdulillah mereka sangat berterima kasih kepada pequrban sehingga pada tahun ini dapat memperoleh daging qurban dan mengenal Mesjid Al Mukhlisin.
  7. Dari 350 penerima kupon terdaftar tersebar 200 kupon sapi dan 150 kupon kambing, daftar terinci di lampiran 2, dari penerima kupon panitai mendapatkan kembali 174 kupon sapi dan 134 kupon kambing, kupon yang tidak diambil dagingnya diberikan kepada orang yang tidak mendapat kupon.
  8. Selain penerima kupon terdaftar panitia juga memberikan daging kurban kepada 23 (kupon kambing) dan 16 (kupon sapi) Penerima kupon kurban tidak terdaftar, dan panitia juga memberikan ke sekitar 100 pendatang tidak berkupon.
  9. Agar penerima qurban yang sudah mendapatkan daging qurban tidak mendapat daging qurban lagi, panitia memberi tanda silang di tangan penerima qurban yang telah mendapatkan daging qurban (dengan permanent marker).
  10. Selain dari warga RT 01 – 11 Panitia juga menyumbang satu paha sapi ke Panti Jompo Werda di Radio Dalam. Kemudian panitia juga menyumbang 30 (tiga puluh) kg daging sapi dan 30 (tiga puluh) kg daging kambing ke Panti Yatim Piatu dan Pesantren BSC Al Futuwwah
  11. Kemudian Panitia dan relawan yang telah membantu proses pemotongan juga diberi masing-masing 1 (satu) kg daging qurban, secara keseluruhan terdapat 25 (dua puluh lima) panitia dan relawan

Semoga untuk tahun berikutnya baik dari tabungan hewan Qurban maupun masyarakat di luar tabungan Qurban bertambah. Amiin.

Evaluasi Pelaksanaan Tabungan Qurban 1429 H.

  1. Peminat Program Tabungan Qurban 1429 H. tidak banyak. Hal ini dikarenakan kurangnya minat warga untuk ikut Tabungan Qurban 1429 H dengan sistim penyetoran bulanan. Sampai saat-saat terakhir hanya ada 2 peserta yang ikut tabungan Qurban sapi dan kambing.
  2. Warga yang ikut tabungan kebanyakan menginginkan melunaskan uang qurbannya di akhir- akhir menjelang hari raya Idul Adha 1429 H.
  3. Secara keseluruhan terdapat debet sebesar Rp 336.300 untuk pelaksanaan qurban kambing dan kredit sebesar Rp 62.600 untuk pelaksanaan qurban sapi, untuk sementara kekurangan dana dari qurban sapi disubsidi dari surplus dana Pekurban kambing.
  4. Setelah kami informasikan sisa uang Pequrban kepada para Pequrban Kambing, mereka memutuskan untuk menyedekahkan sisa uang Qurban sebesar Rp. 650.000 diserahkan ke Kas Masjid dan uang Rp. 50.000 untuk petugas Masjid sesuai dengan permintaan para Pequrban Kambing.
  5. Terdapat Sisa Uang Qurban sebesar Rp. 336.300 untuk dana operasional pelaksanaan panitia Qurban tahun depan.

Evaluasi Pelaksanaan Pemotongan Hewan Qurban 1429 H.

  1. Pelaksanaan pemotongan hewan Qurban pada tahun ini dimulai pukul 09.00 dan selesai pukul 10.00 pagi, Alhamdulillah berjalan dengan lancar dan baik.
  2. Pelaksanaan pemotongan hewan qurban dilaksakanakan oleh Bpk. Ustad H. Ali Sanin dengan imbalan Rp 400.000,00-
  3. Penyesetan dilakukan oleh Bpk Muhamad Nur Salim dengan imbalan kulit sapi dan kambing.

Demikian laporan pelaksanaan tabungan dan pemotongan hewan Qurban Idul Adha 1429 H., dengan harapan semoga kita semua, Bapak / Ibu / Saudara sebagai pequrban maupun kami panitia pelaksana mendapat ridho dari Allah SWT. Amiin.

Panitia memohon maaf terutama dalam hal penagihan hewan Qurban, jika dalam penagihan ada hal-hal yang kurang berkenan atau kesalahan-kesalahan.

Kami juga ingin menyampaikan permintaan maaf atas keterlambatan penyampaian laporan pertanggung jawaban ini.

Saran dan kritik kami harapkan demi perbaikan kinerja panitia qurban yang masa akan datang.

Wassalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Jakarta, 28 Desember 2008

PANITIA PELAKSANA QURBAN 1429 H

MESJID AL MUKHLISIN KOMPLEK DEPLU GANDARIA SELATAN



DAFTAR PESERTA TABUNGAN QURBAN SAPI 1429 H

MASJID AL MUKHLISIN KOMPLEK DEPLU GANDARIA SELATAN

DAFTAR PEKURBAN SAPI 1429 H

Sapi 1

NO

NAMA

1

Bpk. Adang Rismanto

2

Ibu. Mimintarsih

3

Ibu Sukara

4

Bpk. Agung Suleiman

5

Bpk. Dwi Januar Putra

6

Ibu Dilla Wulansari

7

Bpk. Budi Fauzy

Sapi 2

NO

NAMA

1

Bpk. Suyono

2

Alm. H. Normal Hamidi Bin H. Hamid

3

Alm. Hj. Rubiah Binti H. Machmud

4

Bpk. Sobaran Nurjaman

5

Ibu Erlina Maskun

6

Bpk. Tony Bambang Trihartanto

7

Bpk. Susilo Siswoutomo

Sapi 3

NO

NAMA

1

Bpk. Aang Yamani

2

Ibu Ermiati

3

Bpk. Supadi

4

Ibu Wiwik Indarsih

5

Bpk. Indra Rinaldo bin Andriendsyah

6

Ibu. Winda

7

Bpk. Haromain

DAFTAR PEKURBAN KAMBING 1429 H

NO

NAMA

1

Bpk. Rizky Ridho

2

Bpk. H.W. A. Miftach

3

Ibu Abu Su'ud

4

Ibu Harsono

5

Bpk. H. Sofyan Habib

6

Bpk. H.O.A. Munir

7

Ibu. Titi Nuristinah binti H. M. Rifai

8

(Alm) H. Masjrikul Rifai bin H. Bulhaji

9

(Alm) Hj. Raudhatul Djannah binti H. Abdul Djabbar

10

Bpk. Ahmad Aidan John bin Neville Alexander Marsh

11

Bpk. Satia Adhaninggar binti Perry Josohadisoerjo

12

Bpk. Zaekery Rifai bin Ahmad aidan J. Marsh

13

Bpk. Dwiki Miftach

14

Bpk. Bambang Lesmono

15

Bpk. Hendarko Rudi Susanto

16

Ibu. Wasiyati binti Achmad

17

Ibu. Kusuma Rijanti

18

(Alm) Siti Khodijah binti Saad

19

Bpk. Reza

20

Ibu. Siti Martini binti R. H. Moch. Ali (ALM)

21

Bpk. Hendra

22

Bpk. Nugroho Adi Purnomo

23

Bpk. Agi Prabu Bramantya

24

Ibu Kasandra Putranto

25

Bpk. Suryadi Abdullah bin Abdullah H. Tarmidzi

26

Bpk. H. Abdurachman HZA

LAPORAN PERTANGGUNG JAWAB KEUANGAN

PELAKSANAAN QURBAN IDUL ADHA 1429 H

28 Desember 2008

-------------------------------------------------

Laporan Keuangan Qurban Sapi 1429 H

No

Uraian

Pemasukan

Pengeluaran

1.

Penerimaan uang untuk 3 ekor Sapi

27.172.000

-

2.

Pengeluaran untuk sapi a @berat 322 Kg(PT. Kariyana) xRp. 28000

-

9.016.000

3.

Pengeluaran untuk sapi b @berat 320 Kg(PT. Kariyana) xRp. 28000

-

8.960.000

4.

Pengeluaran untuk sapi b @berat 320 Kg(Yayasan Bina Insan Kamil)320Kg

-

9.000.000

5

Biaya uang Potong Sapi

-

200.000

6

Biaya konsumsi panitia Qurban

-

50.000

7

Tips Transport Sapi 3 orang

-

30.000

8

Tips Marketing Karyawan Kariyana

-

100.000

9

Biaya alat kebersihan / pengharum dan mamalife / pencuci piring.

-

10.000

10

Pemeliharaan Sapi (Udin)

-

25.000

11

Uang Bensin Survei

-

150.000

12

Uang parkir

-

2.000

13

Beli Bambu

-

30.000

14

20 m tali tambang

-

15.000

15

3 dus Aqua Gelas

-

27.750

16

Plastik hitam dan putih

-

6.800

17

Tambang kecil

-

4.000

18

Pembelian Clipboard, Spidol, nametag

-

24.250

19

Plastik Sampah

-

12.300

20

Tali Rapia

-

1.500

21

Kertas Karton dan Lem Dukol

7.250

22

Konsumsi Panitia Qurban survei hewan

-

106.250

23

Beli Sunlight lime

-

4.300

24

Uang Kebersihan (Udin dan Ngabas)

-

50.000

25

Kertas A4 warna hijau

-

6.900

26

5 pak plastik putih

-

13.750

27

Plastik HD hitam dan putih 250 GR

-

16.000

28

1 klin pack ext. B

-

12.300

29

Kapas dan Betadine

-

8.250

30

Penjualan kulit sapi 1428 H

675.000

-

31

Fotocopy LPJ Qurban

-

20.000

32

Subsidi dari uang potong Kambing

62.600

-

Jumlah

27.909.600

27.909.600

Laporan Keuangan Qurban Kambing 1429 H

No

Uraian

Penerimaan

Pengeluaran

1

Penerimaan uang untuk14 ekor Kambing @ berat 30 Kg = 14 orang x Rp. 1000.000

14.000.000

-

2

Penerimaan Uang potong hewan Qurban dari pequrban Kambing, 12 x Rp. 50.000.-

600.000

-

3

Pembelian Kambing 14 ekor @ Rp. 900,000

-

12.600.000

4

Biaya alat kebersihan / pengharum dan mamalife / pencuci piring.

-

10.000

5

Biaya uang Potong Sapi

-

200.000

6

Pemeliharaan Sapi (Udin)

-

25.000

7

Uang Bensin Survei

-

250.000

8

Uang parkir

-

2.000

9

Beli Bambu

-

30.000

10

20 m tali tambang

-

15.000

11

3 dus Aqua Gelas

-

27.750

12

Plastik hitam dan putih

-

6.800

13

Tambang kecil

-

4.000

14

Pembelian Clipboard, Spidol, nametag

-

24.250

15

Plastik Sampah

-

12.300

16

Tali Rapia

-

1.500

17

Kertas Karton dan Lem Dukol

-

7.250

18

Konsumsi Panitia Qurban survei hewan di lapangan

-

106.250

19

Beli Sunlight lime

-

4.300

20

Uang Kebersihan (Udin dan Ngabas)

-

50.000

21

Kertas A4 warna hijau

-

6.900

22

5 pak plastik putih

-

13.750

23

Plastik HD hitam dan putih 250 GR

-

16.000

24

1 klin pack ext. B

-

12.300

25

Kapas dan Betadine

-

8.250

26

Biaya konsumsi panitia Qurban

-

50.000

27

Fotocopy Lpj Qurban

-

17.500

28

Sisa uang Pekurban untuk Kas Mesjid

-

650.000

29

Untuk Petugas Masjid

-

50.000

30

Untuk Subsidi kekurangan uang Sapi

-

62.600

Jumlah

14.600.000

14.263.700

Saldo

336.300

-

Tidak ada komentar: